Excel Accounting / Excel Akuntansi adalah implementasi sistem akuntansi yang dijalankan dengan program Microsoft Excel. Dengan lengkapnya fungsi dan didukung penggunaan makro menjadikan Excel dapat dijadikan alternatif untuk sistem akuntansi berbasis komputer.
"Using Excel, we will enjoy greater efficiency in doing accounting problems."
Jika anda ingin mencobanya saya sarankan untuk mempelajari Excel secara mendalam sampai makro-nya kemudian juga harus didukung pemahaman atas siklus akuntansi. Dengan demikian kombinasi keduanya akan dapat menghasilkan suatu sistem akuntansi yang biasa disebut Excel Accounting atau Excel Akuntansi.Selamat mencoba!!
No comments:
Post a Comment